Jika anda liburan di Bali, kemudian berencana melanjutkan liburan berikutnya ke pulau seberang seperti ke pulau Nusa Lembongan, Nusa Penida dan bahkan ke Gili Trawangan Lombok, maka anda bisa dengan mudah menemukan transportasi laut, diantaranya dengan speed boat atau fast boat dari sejumlah dermaga yang ada di pulau … [Read more...]
Bukit Pergasingan di Sembalun Lombok
Seperti halnya pulau Dewata Bali, maka pulau Lombok juga menawarkan berbagai objek wisata dan tempat rekreasi alam indah, menarik dan menawan yang bisa mengisi aktivitas liburan anda, baik itu liburan bersama sahabat, rekan, keluarga dan juga anak-anak. Pesona alam di Lombok, tidak hanya melulu menawarkan keindahan … [Read more...]
Air Terjun Sendang Gile Lombok
Pulau Lombok adalah salah satu pulau kecil yang ada di Indonesia terdiri dari 5 wilayah administratif pemerintahan yaitu Kota Mataram, wilayah tersebut diantaranya Kabupaten Lombok Barat, Kabupaten Lombok Timur, Kabupaten Lombok Utara dan Kabupaten Lombok Tengah. Jarak tempuh dari pulau Dewata Bali sekitar 1.5 jam … [Read more...]
Desa Sade di Lombok
Setelah anda puas menikmati keindahan pulau Dewata Bali, maka pulau Lombok bisa menjadi tujuan liburan anda berikutnya. Pesona alam indah yang ditawarkan berupa objek wisata alam ataupun taman rekreasi buatan manusia, akan melengkapi itinerary tour anda di pulau Lombok ini. Jika sementara waktu anda masih di Bali, … [Read more...]
Pantai Sire Di Lombok
Wisata alam tentu menjadi tujuan tour menarik untuk bisa anda nikmati selama liburan, baik itu ketika liburan bersama rekan, sahabat, pasangan, keluarga dan juga anak-anak. Nah setelah puas liburan menikmati indahnya pulau Dewata Bali, kini saatnya menjelajahi pulau Lombok, yang mana kalau dari Bali bisa menyeberang … [Read more...]
Gili Nanggu Lombok
Pariwisata Lombok memang menawarkan banyak pesona alam menarik, sehingga tidak mengherankan wisatawan yang liburan ke pulau tersebut beetah untuk berlama. Selain daratan utamanya, Lombok memiliki sejumlah pulau-pulau kecil yang bisa anda jelajahi untuk menemukan suasana alam baru yang lebih tenang. Jika anda jenuh … [Read more...]
Pantai Tanjung Aan Di Lombok
Apakah anda mau menyusun itinerary wisata dan liburan ke pulau Lombok? Tentunya anda harus mengetahui berbagai tempat rekreasi dan objek wisata menarik di kawasan pariwisata tersebut, sehingga liburan anda bersama sahabat, pasangan atau dengan keluarga dan anak-anak sesuai dengan harapan. Geliat pariwisata Lombok, … [Read more...]
Taman Wisata Pusuk Sembalun Di Lombok
Liburan di negeri sendiri, tentu banyak hal menarik bisa anda nikmati, selain biaya lebih murah anda akan bisa mengenal kekayaan budaya Nusantara ini, sebagai tujuan tour edukasi juga bagi anak-anak. Selain pulau Dewata Bali yang menjadi tujuan liburan populer, untuk rekomendasi berikutnya adalah pulau Lombok. Pulau … [Read more...]
Pink Beach Di Lombok
Jalan-jalan ke pantai bisa anda lakukan ketika sedang berlibur yang dapat membantu menenangkan pikiran dan menghilangkan rasa bosan karena rutinitas kegiatan di kantor. Lakukan aktivitas liburan anda bersama dengan keluarga terutama anak-anak akan menciptakan suasana yang bergairah dan bagus untuk kesehatan … [Read more...]
Sewa mobil murah di Lombok
Liburan anda bersama rekan, sahabat ataupun dengan keluarga di kawasan pariwisata pulau Lombok, tentu akan lebih baik menyusun itinerary perjalanan anda lebih awal untuk mengunjungi berbagai tempat rekreasi dan objek wisata yang ada di kawasan pariwisata tersebut, sehingga acara tour anda sesuai dengan … [Read more...]