Pariwisata Ubud memang begitu sudah begitu populer, kawasan ini menawarkan banyak hal yang bisa melengkapi aktivitas liburan wisatawan yang sedang berada di pulau Dewata. Ubud sendiri merupakan wilsayah kelurahan dan Kecamatan yang terletak di Kabupaten Gianyar. Jika dalam peta pariwisata Bali, Ubud terletak di … [Read more...]
Yang perlu diketahui sebelum liburan ke Ubud
Pulau Dewata Bali, menawarkan berbagai tempat menarik untuk bisa dinikmati wisatawan yang sedang liburan, hampir setiap sudut pulau ini menyuguhkan keindahan, terdapat banyak banyak objek wisata dan tempat rekreasi alam, sehingga selalu ada hal baru yang membuat liburan anda tidak akan pernah membosankan. Dan salah … [Read more...]
Sejarah Kerajaan Karangasem
Asal usul dan sejarah nama Karangasem, berasal dari suku kata yaitu Karang Semadi. Adapun catatan yang menguatkan dugaan ini dijelaskan dengan lengkap dalam Prasasti Sading C yang saat ini tersimpan di Geria Mandara, Munggu, Badung. Saat ini Karangasem sudah menjadi salah satu wilayah kabupaten di propinsi Bali yang … [Read more...]
Desa adat di Bali
Desa adat dikenal juga dengan desa pakraman, merupakan sebuah lembaga yang dikelola oleh masyarakat, memiliki kesatuan hukum adat yang berada dalam suatu wilayah, dan mengatur kewajiban, hak-hak tradisional termasuk juga sengketa yang berhubungan adat masyarakatnya. Desa adat sudah diwariskan secara turun temurun, … [Read more...]
Tempat Unik di Bali
Indonesia adalah salah satu negeri yang menyimpan sejuta pesona. Di dalamnya ada banyak sekali tempat – tempat wisata menarik yang menjadi kebanggaan negeri tercinta, Indonesia. Salah satu diantaranya adalah Pulau Bali yang populer dikenal dengan nama Pulau Dewata. Pulau Bali memiliki sejuta pura yang bisa dijadikan … [Read more...]
Sewa rumah kontrakan di Denpasar Bali
Untuk info sewa rumah di Denpasar Bali disediakan dalam website ini, untuk mempermudah bagi mereka yang memerlukan rumah kontrakan dengan harga sesuai bajet. Di wilayah kota Denpasar sendiri, memang penduduknya tergolong padat, karena memang di kawasan ini adalah pusat pemerintahan, perkantoran, niaga, pendidikan, … [Read more...]
Tips Liburan murah ke Bali
Tips liburan ke Bali menjadi salah satu informasi yang banyak dicari oleh warga nett, memang banyak agen layanan wisata menawarkan paket harga murah, baik itu tawaran harga hotel, tour, sewa mobil ataupun aktifitas rekreasi lainnya di pulau Dewata Bali. Sebagai destinasi wisata dunia, bahkan sering mendapatkan … [Read more...]
Pertanyaan Seputar Liburan di Bali
Wisata dan traveling mengisi waktu liburan anda tentunya adalah pilihan aktivitas terbaik untuk bisa refresh dan menghilangkan kejenuhan. Dan tentunya bagi wisatawan domestik liburan ke Bali menjadi pilihan menarik. Sejumlah pertanyaan umum seputar liburan di Bali, yang sering diajukan oleh wisatawan, memang banyak hal … [Read more...]
Arak oleh-oleh khas pulau Bali
Pasca dilegalkannya arak Bali, maka para pengrajin arak yang banyak terdapat di kawasan Bali Timur atau di kabupaten Karangasem, seperti mendapatkan angin segar untuk lebih produktif lagi mengolah minuman, dan bisa dipasarkan secara bebas, baik itu untuk keperluan masyarakat lokal, bar, cafe dan juga mungkin untuk … [Read more...]
Sejarah Kerajaan Gianyar
Perjalanan sejarah tentang kerajaan-kerajaan yang ada di pulau Dewata Bali, tentunya berasal dari kerajaan Bali Kuno yang berasal dari dinasti Warmadewa, kemudian ada Kerajaan Gelgel dari dinasti Waturenggong, yang akhirnya muncul sejumlah kerajaan baru seperti Kerajaan Gianyar, yang sekarang kita kenal menjadi daerah … [Read more...]
- 1
- 2
- 3
- …
- 10
- Next Page »